Dari Hamba untuk Gusti yang kuasa

02 September 2017 Dari Hamba untuk Gusti yang kuasa Dibawah kaki gunung Lawu, dibayangi langit Cemoro Kandang Harapan kami curahkan, dengan menundukan kepala Do’a kami Panjatkan Terima kasih atas siang dan malam yang menyempatkan atas udara yang melewati kerongkongan Perut yang telah dikenyangkan Tanah yang tidak pernah gersang Pohon yang berbuah dan tidak pernah jauh …

Continue reading "Dari Hamba untuk Gusti yang kuasa"